Memanas, Rismon Sianipar Tantang Ahli IT Polri Debat Terbuka Buntut Tuduhan Manipulasi Ijazah Jokowi
Ahli Digital Forensik yang kini telah ditetapkan menjadi tersangka kasus ijazah Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi), Rismon Sianipar mengungkapkan tantangannya kepada Ahli IT dari Polri untuk debat terbuka ilmiah di depan publik. Tantangan debat terbuka ilmiah kepada Ahli IT Polri ini diungkapkan Rismon, buntut pernyataan Polda Metro Jaya yang menyebut dirinya beserta Tifauzia Tyassuma atau dr Tifa dan Roy Suryo, telah mengedit dan memanipulasi dokumen ijazah Jokowi dengan metode analisis y…
November 11, 2025